Jangan
terlalu mewah buat merayakan kebahagiaan.
Juga
jangan terlalu larut dengan kesedihan.
Cukup
hal yang sederhana, semua pasti bahagia.
Merelakan
yang pergi, membuka yang baru.
Menatap
ke depan, bukan meratapi yang berlalu.
Berdiri
sendiri tanpa menggantungkan dari orang lain.
Sesederhana
itu kah ….. mencapai kebahagiaan.
Sesederhana
itu kah…… melupakan orang lain.
Sesederhana
itu kah…… menghapus kesedihan.
Sesederhana
itu kah…… mencari penggantimu
Terlalu
sederhana untuk semua itu…..
Aku
ingin melupakanmu secara sederhana,
Mencntaimu
secara berlebihan.
Aku
ingin melihatmu bahagia secara sederhana,
Bukan
melihatmu bahagia secara berlebihan.
Aku
ingin berbicara hal-hal sederhana denganmu,
Bukan
berbicara hal-hal yang tak masuk akal.
Aku
juga ingin mengajakmu ke tempat sederhana,
Tempat
menciptakan kebahagiaan, tanpa sesuatu yang mewah.
Aku
terlalu sederhana untuk hal-hal itu.
Aku
memilikimu dari hal-hal sederhana
Mengucapkan
selamat pagi, misalnya……….
Aku
menjauhimu juga secara sederhana
Menyibukkan
diri, misalnya……..
Manis sekali puisinya gan. Salam dan sukses selalu
ReplyDeleteEmang jiwa puitis bnget
ReplyDelete